Dengan mengecek oli transmisi matik saat masih dingin bisa mendapatkan kapasitas yang akurat.
"Kondisi riil kepekatan dan kotoran oli transmisi matik juga lebih jelas," ungkap Hermas.
"Karena sudah tidak ada sirkulasi, endapan pasti tertampung di bak oli," jelasnya.
Baca Juga: Pakai Aditif Oli Transmisi Matik Justru Bisa Bikin Rusak? Ini Sebabnya
Posted : Selasa, 10 September 2024 | 15:58 WIB| Last updated : Selasa, 10 September 2024 | 15:58 WIB
Editor | : | optimization |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR