Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Mobil Bekas Bunyi Tek-Tek Saat Belok, Ini Dia Tersangka Utamanya

ARSN,Andhika Arthawijaya - Rabu, 22 September 2021 | 07:00 WIB
Ilustrasi mobil belok
Advertorial
Ilustrasi mobil belok

Komponen ini biasa digunakan untuk mobil berpenggerak roda depan yang berfungsi meneruskan putaran ke roda penggerak.

Masalah ini diawali pada karet pelindung atau karet boot CV joint yang rusak atau sobek akibat pemakaian dan usia.

“Karet yang melindungi CV joint ketika sobek, membuat pelumasnya keluar dan mudah dihinggapi kotoran,”

“Sehingga, CV joint makin lama makin aus karena air dan kotoran,” ujar Hidayat.

Baca Juga: Apa Benar Ganti Booster Rem Mobil Lebih Besar Bisa Bikin Makin Pakem

Karet boot CV joint sobek, kerap jadi penyebab cepat rusaknya CV joint
Dok. OTOMOTIF
Karet boot CV joint sobek, kerap jadi penyebab cepat rusaknya CV joint

Biaya penggantian komponen ini bervariasi, bergantung pada model mobil.

Namun, sebagai patokan, siapkan dana sekitar Rp 300 ribu hingga Rp 600 ribuan untuk komponen CV joint (satu sisi), belum termasuk ongkos pasang.

Editor : ARSN
Sumber : Otomotifnet.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa