Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Jarang Yang Tahu, Oli Kompresor AC Mobil Perlu Diganti Tiap KM Segini

ARSN,Andhika Arthawijaya - Rabu, 22 September 2021 | 12:10 WIB
Ilustrasi proses isi freon AC mobil
Ryan Fasha/GridOto.com
Ilustrasi proses isi freon AC mobil

Otoseken.id - Nah kan, banyak pemilik mobil jarang yang tahu kalau oli kompresor AC mobil perlu diganti.

Oli atau pelumas tidak hanya dibutuhkan untuk melumasi komponen bergerak di mesin atau transmisi saja.

Pada kompresor AC mobil pun membutuhkan pelumasan, alias juga menggunakan oli.

Namun oli pada kompresor AC berbeda dengan oli mesin maupun transmisi.

acBaca Juga: Ingin AC Mobil Bisa Lebih Dingin, Hal Ini Wajib Diperhatikan Saat Isi Ulang Freon

Oli kompresor ini ikut bersirkulasi bersamaan dengan refrigerant atau yang kita kenal dengan sebutan freon.

“Oli kompresor biasanya sudah terdapat pada freon, baik itu freon untuk AC rumah maupun AC mobil,” bilang Ansar, dari Ansar Teknik, spesialis AC di Depok, Jawa Barat.

Skema sistem AC mobil.
Dok. JIP
Skema sistem AC mobil.

Freon saat disuntik ke dalam saluran AC, berupa cairan dan gas.

Namun saat bersirkulasi, ia umumnya berubah jadi gas.

Baca Juga: Oli Kompresor Jangan Kebanyakan Diisi, AC Mobil Bisa Jadi Begini

 

Editor : ARSN
Sumber : Otomotifnet.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa