Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Tips Merawat Motor Bekas, Ini Tandanya Gigi Sentrik Aus, Efeknya Bikin Ngeri

ARSN,Uje - Kamis, 17 Februari 2022 | 18:10 WIB
Ilustrasi gigi sentrik adjustable
Dok MOTOR Plus
Ilustrasi gigi sentrik adjustable

"Kalau dibiarkan bikin putaran kruk as dan noken jadi tidak sesuai, lama-lama klep bisa floating dan tabrakan dengan piston," wantinya.

"Saat kondisi bertabrakan tersebut bisa bikin klep patah dan piston bolong, jadi memang harus diganti segera," tegas Agus yang asli Purwokerto.

Kalau piston bolong tentu bakal mengakibatkan kerusakan tambahan yang akhirnya bikin keluar dana lebih banyak.

"Motor mogok itu bisa diakibatkan oleh kerusakan gigi sentrik ini," wantinya.

"Makanya sebelum terjadi dan rusaknya merembet ke part lain harus segera diperiksa," tutup Agus.

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa