Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Cara Merawat Mobil Bekas, Ini Ciri-Ciri Engine Mounting Bermasalah

ARSN,Ryan Fasha - Selasa, 22 Februari 2022 | 12:38 WIB
ILUSTRASI. Engine mounting rusak
ILUSTRASI. Engine mounting rusak

Otoseken.id - Cara merawat mobil bekas, ini dia ciri-ciri engine mounting yang sudah mulai bermasalah. Simak sampai habis ya.

Banyak orang yang kurang memperhatikan kondisi engine mounting.

Engine mounting sendiri berfungsi sebagai pegangan mesin ke rangka dan juga sebagai peredam getaran.

Pada waktunya, kondisi engine mounting bisa rusak.

Saat engine mounting ini rusak, ada gejala yang nisa dirasakan oleh pengemudi.

Saat GridOto.com bertanya ke Bahtiar, Kepala Bengkel Auto2000, Kalimalang, Jakarta Timur, dirinya menyebut ada beberapa gejala engine mounting rusak.

Karet engine mounting rusak
Karet engine mounting rusak

"Engine mounting rusak paling bisa dirasakan adanya getaran berlebihan pada saat mesin hidup," buka Bahtiar.

Getaran dari mesin ini merambat ke rangka sehingga bisa dirasakan oleh pengemudi.

Baca Juga: Cara Merawat Mobil Bekas, Begini Trik Menghilangkan Noda Getah di Bodi

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa