Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Panduan Beli Mobil Bekas, Ini Dia Sejarah Mitsubishi Triton Indonesia

ARSN,Abdul Aziz Masindo - Rabu, 2 Maret 2022 | 18:32 WIB
Ilustrasi Mitsubishi New Triton
Istimewa
Ilustrasi Mitsubishi New Triton

Otoseken.id - Panduan beli mobil bekas, ini dia sejarah Mitsubishi Triton di Indonesia. Calon pembeli wajib tahu sebelum meminangnya.

Mitsubishi Triton dikenal sebagai double cabin yang tangguh dan mampu melahap berbagai medan.

Makanya Mitsubishi Triton juga bisa diandalkan sebagai mobil operasional di pertambangan.

"Mitsubishi Triton memiliki peran penting bagi beragam industri di Indonesia, utamanya adalah di sector Pertambangan, Minyak dan Gas serta Perkebunan," ungkap Ryoichi Inaba Director, Product Strategy Division PT MMKSI.

Walaupun sebagai mobil 'pekerja keras', Mitsubishi Triton memiliki desain yang modern dengan bahasa desain Dynamic Shield yang juga dipakai oleh Pajero Sport, Xpander, dan beberapa line up Mitsubishi.

Mitsubishi Triton memang banyak perkembangan dari berbagai generasi, baik dari segi fitur dan model, nah berikut ini perjalanan dan sejarah Mitsubishi Triton di Indonesia.

Mitsubishi Triton generasi 3
Mitsubishi Triton generasi 3

Mitsubishi Strada L200 (2002)

Ini adalah generasi pertama dari Mitsubishi Triton yang hadir di Indonesia pada tahun 2002.

Baca Juga: Panduan Beli Mobil Bekas, Ini Plus Minus Nissan Serena C24, Harga Murah Mewah Dapat

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa