"Itu semua dikerjakan, depan dan belakang, satu set, empat-empatnya diservis. Pokoknya udah enak itu sokbrekernya, konsumen tinggal terima beres," ucap Joko.
Contoh lain, untuk servis satu set sokbreker Toyota Innova, banderolnya sekitar Rp 1,7 juta.
"Kalau mobil-mobil jenis sedan itu kena Rp 1,8 juta satu set, karena pengerjaannya lebih sulit, dan dia komponen kaki-kakinya juga banyak," lanjutnya.
Untuk yang berminat, kalian bisa langsung sambangi Joko Shock Jaya di alamat Jl. Kemiri 6 No 30, Pondok Cabe Udik, Tangerang Selatan.
Baca Juga: Supaya Awet, Yuk Rawat Sokbreker Mobil Sambil Nunggu Buka Puasa
Editor | : | ARSN |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR