Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Innova

Ternyata Ini Penyebab Reservoir Radiator Toyota Kijang Innova Bertambah Sendiri

Dok Grid - Senin, 4 September 2023 | 16:21 WIB
Kijang Innova 2.0 E M/T 2014 low km
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Kijang Innova 2.0 E M/T 2014 low km

Otoseken.id - Akhirnya ketahuan juga, ternyata ini dia penyebab reservoir radiator Kijang Innova Bertambah sendiri.

Hal misterius dialami oleh Bayu pada Toyota Kijang Innova tipe bensin keluaran 2011.

Hal aneh di Kijang Innova miliknya disampaikan dalam konten Konsultasi di Tabloid OTOMOTIF.

Hal aneh yang dimaksud adalah pada tangki reservoir, volume air selalu bertambah dan tidak kesedot balik ke radiator. 

Padahal Bayu menyampaikan kalau indikator temperatur normal.

Hal misterius ini coba dijawab oleh Andhika Arthawijaya selaku Editor Teknik Roda 4 di tabloid OTOMOTIF yang mengasuh konten Konsultasi, sebagai berikut :

Mengenai permasalahan pada tangki cadangan atau reservoir air radiator Innova bensin yang selalu bertambah, penyebabnya ada beberapa kemungkinan.

Pertama, bisa karena cap atau tutup radiator mobil Anda itu valve atau katupnya sudah tidak normal lagi.

Baca Juga: Begini Trik Aman Supaya Toyota Kijang Innova Bisa Minum Solar Subsidi

Oiya, perlu diketahui bahwa pada tutup radiator ini terdapat katup pengatur tekanan (relief valve) dan katup vakum.

Editor : ARSN
Sumber : Otomotifnet.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa