"Bekas lem ini akan luntur jika terkena minyak kayu putih," tambahnya.
Minyak kayu putih juga aman pada permukaan cat mobil.
Kandungannya yang tidak mengandung kerosin seperti bensin membuatnya tidak akan mengikis cat.
Caranya pemakaiannya cukup dengan memberikan sedikit minyak kayu putih pada lem yang membandel.
Setelah itu biarkan beberapa saat dan lap dengan kain bersih.
"Ulangi beberapa kali sampai lem benar-benar hilang," beber pria yang bengkelnya di Pondok Kopi, Jakarta Timur.
Lem ini akan terangkat dengan sendirinya ketika di lap.
Baca Juga: Harga Mobil Bekas Naik, Ini Penyebab AC Mobil Bau Saat Dinyalakan
Editor | : | ARSN |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR