Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

rem mobil

Sering Dilakukan, Ini Risiko Sering Gonta Ganti Minyak Rem Mobil

GBRN,ARSN - Selasa, 2 Agustus 2022 | 09:10 WIB
Ilustrasi mengisi minyak rem mobil
Ilustrasi mengisi minyak rem mobil

Otoseken.id - Yap sering banget dilakukan pemilik, ini lho risiko buat yang sering gonta ganti minyak rem beda merek.

 

Sebaiknya, gunakan minyak rem sejenis dan sesuai rekomendasi produsen mobil.

Minyak rem pada mobil sebaiknya dilakukan penggantian setiap 20.000 Km atau 2 tahun.

Spesifikasi minyak rem ditandai dengan kode DOT (Department Of Transportation) yang diikuti dengan angka, misalnya DOT 3, DOT 4, atau DOT 5.1.

Kode minyak rem yang digunakan oleh sebuah mobil ini biasanya tercantum pada tutup minyak rem di ruang mesin.

Semakin tinggi spesifikasi atau angka DOT­-nya, maka minyak rem semakin mudah menangkap uap air.

Kelebihannya, ketahanan terhadap suhu kerjanya juga semakin tinggi.

Itu sebabnya mobil­ balap atau performa tinggi biasanya menggunakan minyak rem dengan spesifikasi cukup tinggi seperti DOT 5.

Baca Juga: Harga Mobil Bekas Naik, Ini Biang Keladi Penyebab Rem Mobil Berdecit

Namun, Anda jangan asal menaikkan angka DOT atau spesifikasi minyak rem ini untuk meningkatkan kemampuan rem.

Pasalnya, mengisi sistem rem dengan minyak rem yang memiliki spesifikasi berbeda bisa menyebabkan kerusakan sil di dalam sistem rem mobil.

Baca Juga: Bukan Nyalakan Hazard, Ini Yang Harus Dilakukan Saat Rem Mendadak di Jalan Tol

Editor : ARSN
Sumber : Jip.co.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa