Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kapan Waktu yang Flushing Radiator Mobil Yang Tepat? Begini Kata Ahli

Dok Grid - Jumat, 8 November 2024 | 15:28 WIB
Waktu yang tepat untuk Flushing radiator mobil
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Waktu yang tepat untuk Flushing radiator mobil

Endapan kotoran bisa dilihat langsung saat kita membuka tutup radiator.

"Kalau kita buka tutup radiator dan kondisi air radiator mulai keruh dan kotor ya ini saat yang pas untuk flushing," jelasnya.

Endapan kotoran ini mengakibatkan aliran air radiator bermasalah.

Baca Juga: Ini Penyebab Air Radiator Mobil Sering Berkurang Padahal Tidak Bocor 

Penggantian Air Radiator Mobil dengan Cairan Radiator Flush
Radityo Herdianto
Penggantian Air Radiator Mobil dengan Cairan Radiator Flush

"Kalau aliran air radiator bermasalah pasti suhu mesin akan naik dan ada tanda-tanda overheat, ya disarankan flushing dan ganti air radiator dengan yang baru.

Kuras semua air radiator yang berada di dalam mesin agar hasil flushing bisa maksimal.

Gunakan air radiator berkualitas untuk menghindari endapan kotoran muncul lebih cepat.

Baca Juga: Ciri-ciri Water Pump Mobil Bermasalah atau Rusak, Awas Sampai Overheat 

Posted : Jumat, 8 November 2024 | 15:28 WIB| Last updated : Jumat, 8 November 2024 | 15:28 WIB

Editor : optimization
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa