Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Beli Toyota Avanza Bekas, Waspada Gejala di Transmisi Matiknya

Dok Grid - Kamis, 21 September 2023 | 12:04 WIB
Ilustrasi tuas transmisi matik di Avanza
Dok.OTOMOTIF
Ilustrasi tuas transmisi matik di Avanza

Ia menjelaskan, gejala jeda saat gigi mundur di Toyota Avanza matik disebabkan dari kerusakan seal piston.

"Kerusakan biasanya di seal piston untuk gigi mundur, dan di kampas kopling, harus overhaul," terangnya.

Di bengkel miliknya, gejala delay saat masuk gigi mundur Avanza estimasi biaya perbaikannya sekitar Rp 4,5 juta.

Namun jika transmisi matik sudah tidak bisa mundur sama sekali, menurut Ucup karena rumah kopling yang pecah atau pompa oli untuk gigi mundur sudah tidak bekerja.

"Gejala transmisi matik yang tidak bisa mundur sama sekali karena rumah kopling yang pecah atau pompa oli untuk fungsi gigi mundur," katanya.

Untuk perbaikan transmisi matik Avanza yang tidak bisa mundur sama sekali, estimasi perbaikannya mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 8,5 juta.

Baca Juga: Beginilah Cara Mengetahui Kampas Kopling Toyota Avanza Sudah Mulai Aus

Posted : Kamis, 21 September 2023 | 12:04 WIB| Last updated : Kamis, 21 September 2023 | 12:04 WIB

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa