Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ternyata Ini Penyebab Piringan Cakram Yamaha NMAX Cepat Tipis, Simak

Dok Grid - Jumat, 13 September 2024 | 16:52 WIB
Penyebab cakram Yamaha NMAX cepat tipis
Rangga/Otomotif
Penyebab cakram Yamaha NMAX cepat tipis

Otoseken.id - Bisa bahaya sob, ini dia biang keladi penyebab cakram motor bekas yamaha nmax cepat tipis.

Penyebab cakram Yamaha NMAX cepat tipis sering banget ditemui mekanik.

Piringan atau cakram motor bekas Yamaha NMAX cepat tipis biasanya kerap terjadi pada cakram di rem belakang.

Cakram Yamaha NMAX cepat tipis ternyata biasanya disebabkan oleh hal sepele.

"Biasanya disebabkan oleh kampas rem yang sudah tipis tapi tidak kunjung diganti oleh pemiliknya," ucap Hidayat Gunawan, Chief Mekanik Harapan Motor Sejahtera Juanda, bengkel resmi Yamaha kepada GridOto.

Baca Juga: Tips Bikin Akselerasi Yamaha NMAX Jadi Njengat, Ganti Pakai Roller Ini

Penyebab piringan atau cakram Yamaha NMAX cepat habis
Isal/GridOto.com
Penyebab piringan atau cakram Yamaha NMAX cepat habis

Seperti diketahui, tapak kampas rem motor yang saat ini sudah tidak ada kandungan asbestos atau non-asbestos akan habis seiring pemakaian.

"Ketika tapak kampas rem habis yang tersisa hanya dudukan atau bracket kampas rem yang terbuat dari besi," jelas Dayat, panggilannya.

Sedangkan piringan atau cakram Yamaha NMAX dan motor pada umumnya itu terbuat dari besi.

Editor : optimization
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa