Otoseken.id - Walaupun usianya sudah hampir 20 tahun, tapi aura gagah dan mewah masih terpancar pada Nissan X-Trail generasi pertama ini.
Nissan X-Trail generasi pertama dengan kode bodi T30 ini masih layak dipinang, apalagi harga bekasnya yang sudah semakin terjangkau.
Sedikit bahas sejarahnya, kemunculan Nissan X-Trail di Indonesia sebagai penantang Honda CR-V yang sudah lebih dulu hadir 1 tahun sebelumnya.
Pada mulanya, X-Trail masih didatangkan langsung dalam bentuk Completely Built Up (CBU) yang diimpor dari Jepang. Nissan X-Trail datang dengan desain yang memiliki kesan tangguh.
Saat pertama kali masuk dan masih berstatus CBU, mesin yang dipakai Nissan X-Trail T30 yaitu 2.000 cc 4-silinder berkode QR20DE , Nissan X-trail mampu memuntahkan tenaga 147 dk dan serupa dengan tipe mesin yang digunakan Nissan Serena.
Untuk melawan Honda CR-V yang menjadi kompotitor terberatnya, Nissan menghadirkan X-Trail versi rakitan lokal (CKD) pada 2003, Alhasil mesinnya lebih besar menjadi 2.500 cc berkode QR25DE bertenaga 180 dk.
Nah sebagai bahan pertimbangan, ketahui dulu plus minus Nissan X-Trail T30
Plus:
1. Desain Gagah
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR