Jadi kalau beli oli TMO yang tidak terdapat plastik hologram yang ada logo Toyota di balik tutup oli, bisa dipastikan itu oli palsu.
Oli TMO yang memiliki ciri-ciri tersebut atau dalam arti oli TMO palsu, sebaiknya jangan digunakan, karena kita tidak tahu bagaimana kualitasnya dan dapat merusak mesin di kemudian hari.
Kemudia ciri-ciri berikutnya kata Rizqi adalah warna tutup kemasannya berbeda-beda sesuai jenis olinya.
"Misalnya oli untuk mesin bensin 10W-40 warnanya biru, maka untuk kekentalan lain akan berbeda warna," jelasnya lagi.
Contohnya untuk oli TMO dengan SAE 5W-30, tutup kemasannya berwarna gold.
"Jadi misalnya beli oli TMO 10W-40 tapi tutup kemasannya bukan berwarna biru, bisa dipastikan itu palsu," tutup Rizqi Azizi dari bagian Part Man dealer resmi Auto2000 Jadi Asih, Bekasi.
Baca Juga: Mesin Tidak Ngebul Tapi Oli Mesin Honda BeAT Habis? Ini Penyebabnya
Posted : Selasa, 10 September 2024 | 15:03 WIB| Last updated : Selasa, 10 September 2024 | 15:03 WIB
Editor | : | optimization |
Sumber | : | Otomotifnet.com |
KOMENTAR