Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Penyebab Tenaga Motor Matik Loyo Saat di Tanjakan, Cek Komponen Ini

Dok Grid - Kamis, 28 November 2024 | 15:31 WIB
Penyebab tenaga motor loyo ditanjakan
Rizky
Penyebab tenaga motor loyo ditanjakan

"Cari tempat aman untuk menepi, biarkan kampas ganda untuk digin terlebih dahulu," tutupnya saat ditemui di Paltuding Camping Ground, Gunung Ijen, Banyuwangi, Jawa Timur.

Soalnya suhu kampas ganda yang terlalu panas dapat mempengaruhi rumah atau mangkok kampas ganda.

Baca Juga: Penyebab CVT Motor Matik Bunyi Kasar, Ganti Komponen Ini Segera 

Kampas ganda overheat kalau dibiarkan bisa merusak mangkok atau rumah kampas ganda
Isal/GridOto.com
Kampas ganda overheat kalau dibiarkan bisa merusak mangkok atau rumah kampas ganda

Jika dipaksakan, suhu panas yang berlebih akan mebuat rumah kampas ganda deformasi atau peyang.

Hal itu bisa membuat kampas ganda tersangkut pada mangkoknya dan membuat roda belakang motor matik menjadi macet!

Nah, jadi itu tadi salah satu penyebab yang sering muncul jika motor matik terasa ngempos ketika menanjak.

Baca Juga: Harus Tahu, Segini Batas Aman Motor Matik Bisa Terabas Banjir 

Posted : Kamis, 28 November 2024 | 15:31 WIB| Last updated : Kamis, 28 November 2024 | 15:31 WIB

Editor : optimization
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa