Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Simak, Ciri-ciri Busi Mobil Bekas Yang Sudah Tidak Layak Pakai

ARSN - Senin, 12 Desember 2022 | 13:34 WIB
Ilustrasi busi mobil
Rudy Hansend/ GridOto.com
Ilustrasi busi mobil

"Bahan bakar yang boros ini karena pembakaran yang kurang sempurna sehingga daya ledak di ruang bakar menjadi berkurang," tambahnya.

Selain konsumsi bahan bakar yang lebih boros dari biasanya, busi yang sudah tidak bagus juga akan menurunkan performa mobil.

Tarikan mobil akan terasa lebih berat karena berkurangnya tenaga mesin.

Soal gas buang juga akan menjadi masalah karena proses pembakaran yang tidak sempurna tadi.

"Bisa saja kadar CO menjadi lebih tinggi karena tidak terbakar tuntas," sebutnya.

Penggantian busi mobil sebaiknya mengikuti buku petunjuk servis yang diberikan.

Jangan sampai terlewat jadwal ganti busi yang bisa berdampak buruk bagi mesin ya sob.

Baca Juga: Wajib Tahu, Ini Penyebab Busi Mobil Berwarna Hitam Saat Dibuka

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa