Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Ini Penyebab Filter Kabin AC Mobil Bekas Jadi Cepat Kotor, Banyak Yang Gak Tahu

ARSN - Senin, 6 Februari 2023 | 16:09 WIB
Ilustrasi Filter kabin mobil
GridOto.com
Ilustrasi Filter kabin mobil

Otoseken.id - Ini penyebab filter kabin AC mobil bekas jadi cepat kotor bestie, pasti banyak yang enggak tahu nih.

Di mobil bekas, filter kabin ini fungsinya sangat penting bestie.

Tugas filter kabin akan menyaring sirkulasi udara yang ada di dalam kabin mobil bekas saat AC hidup.

Seiring pemakaian maka filter kabin ini akan kotor.

Idealnya, filter kabin AC mobil diganti setiap 10.000 km sekali.

Ilustrasi kabin mobil
Ilustrasi kabin mobil

Lalu apa yang bikin filter kabin AC mobil jadi cepat kotor?

"Filter kabin yang cepat kotor bisa dikarenakan beberapa hal seperti sering membuka kaca jendela mobil dan kebersihan kabin mobil," buka Nana pemilik bengkel AC Milan spesialis perbaikan AC mobil.

"Saat kita terlalu sering membuka kaca mobil maka tanpa disadari banyak debu yang masuk ke kabin," jelasnya.

Baca Juga: Jarang Ditengok, Ini Fungsi Penting Tabung Dryer Pada AC Mobil Bekas

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa