Benar Nggak Sih Motor Seken 250 cc Haram Nenggak Bensin Oktan 92?

RZ-1 - Jumat, 18 Januari 2019 | 10:10 WIB

Dianjuejan konsumsi bensi sesuai kompresi di motor (RZ-1 - )

"Makanya kita rekomendasikan pakai bensin dengan oktan di atas 92, misal Pertamax Turbo," lanjutnya

Berbeda dengan yang dianjurkan KLR Racing, bengkel spesialis Yamaha R25 dan Yamaha MT-25 ini justru menganjurkan penggunaan bensin sesuai kompresi.

Yamaha R25 atau Yamaha MT-25 sendiri memiliki rasio kompresi  sama.

"Kalau Yamaha R25 atau Yamaha MT-25 sebenarnya Pertamax 92 juga sudah cukup," ujar Heri, owner Jaw's Speed.

Baca Juga : Mau Beli Kawasaki W175 Seken? Awas, Kalau Dingin Suka Lompat

Pokoknya sesuai kompresi aja," yakin owner bengkel berlokasi di Jl, Ir. Juanda, Depok, Jawa Barat itu.