Panduan Cara Pasang Parking Brake Lock di Yamaha NMAX, Simak Videonya

Arseen - Selasa, 10 September 2019 | 15:10 WIB

ilutrasi Parking brake lock (Arseen - )

Otoseken.id - Buat pemilik Yamaha NMAX yang ingin pasang parking brake lock, ternyata gampang banget.

Cara pasangnya, enggak banyak ubahan alias plug n play (PnP).

Buat Maxi Yamaha seperti Yamaha NMAX, ada dua pilihan parking brake lock.

Baca Juga: Ring Piston Bukan Kaleng-kaleng, Oli Mesin Aman Dari Vampir

"Parking brake lock untuk Yamaha NMAX ada yang aftermarket atau bisa juga pakai kepunyaan Yamaha Mio J," buka Yoga Ningrat, owner dari Yoga Motoshop, bengkel spesialis Maxi Yamaha.

Namun kali ini kita akan membahas cara pasang parking brake lock aftermarket, ya.

Lantas apa saja yang disiapkan? Mari simak artikel ini sampai habis ya!

Biasanya parking brake lock untuk aftermarket sudah disiapkan baut L ukuran 6 mm khusus.

Baut L ukuran 6 mm khusus ini lebih panjang dari baut L 6 mm standarnya.

Baca Juga: Banyak Yang Salah Beli, Ini Bedanya Kampas Rem Honda PCX ABS dan CBS