Bumper dan Body Part Copotan Toyota Agya, Ini Harga dan Jenis-jenisnya

Abdul Aziz Masindo - Selasa, 24 September 2019 | 13:50 WIB

Ilustrasi Toyota Agya (Abdul Aziz Masindo - )

Otoseken.id - Insiden bodi penyok tentu bisa saja terjadi, biasanya perbaikan bodi dikerjakan di bengkel body repair, baik di bengkel resmi ataupun bengkel umum.

Selain itu, Anda juga bisa langsung mengganti part-part bodi yang utuh di mobil kesayangan Anda.

Nah Toyota Agya yang membutuhkan penggantian body part, ada 3 jenis body part yang biasa beredaran di pasaran.

"Di Utama Parts, kita menjual body part dengan 3 jenis, yaitu kondisi baru, rekondisi, dan replacement," kata Bayu, Head Marketing Utama Parts di Pulo Gadung Trade Center, Jakarta Timur.

Utama Parts
Pintu Toyota Agya

(Baca Juga: Perbaikan Bodi Toyota Agya di Bengkel Resmi, Biaya Yang Dikeluarkan Cuma Segini)