Otoseken.id - Honda Mobilio saat pertama kali masuk ke Indonesia merupakan Mobilio generasi kedua, sebab Honda Prospect Motor selaku APM Honda Indonesia tidak memasarkan Mobilio generasi pertama.
Honda Mobilio diperkenalkan di IIMS tahun 2013 dan mulai dijual tahun 2014, Kala itu Honda Mobilio digadang-gadang sebagai rival terkuat Toyota Avanza dan Suzuki Ertiga.
Honda Mobilio membawa 3 Trim, yakni trim S sebagai trim terendahnya, kemudian trim E, dan Trim RS
Mobilio dihadirkan dalam 3 pilihan transmisi, yakni transmisi manual, AT konvensional, dan CVT.
(Baca Juga: Spare Part Fast Moving Honda Mobilio CVT dan M/T, di Bengkel Resmi Segini Harganya)
Pada sektor mesin, mesin berkode L15A dengan kapasitas mesin 1.496c c berteknologi i-VTEC.
Tenaganya mencapai 118 dk di 6.600 rpm dengan torsi 145 Nm pada 4.600 rpm.
Lalu apakah membeli Honda Mobilio tahun 2014 tipe S atau trim terendahnya lebih worth it daripada trim yang lain?
Ternyata pasaran harga Honda Mobilio bekas tipe S dan Tipe E tahun 2014 tidak terlalu jauh.
Honda Mobilio Tipe S