Honda BeAT 2012 Kini Sekennya Cuma Rp 6 Jutaan, Simak Pilihannya

ARSN,Rudy Hansend - Jumat, 13 Maret 2020 | 16:04 WIB

Ilustrasi motor bekas (ARSN,Rudy Hansend - )

(Baca Juga: ACG Honda BeAT Rusak, Magnet, Spul dan Kabel Bermasalah, Biayanya Lumayan)

"Nah untuk kemunculan check engine sampai brebet biasanya ada masalah di area Throttle Position Sensor (TPS)," jelasnya.

Bisa jadi karena kendur atau memang sudah rusak.

"Misal hanya kendur dari posisinya langsung perbaiki dan coba nyalakan mesin apakah masih brebet atau tidak," ungkapnya.

"Tapi misal sudah diperbaiki dan masih brebet, TPS wajib ganti baru supaya motor kembali enak," tutup Rizky.

Posisi Throttle Position Sensor