Oli Mesin Mobil Bekas Hitam? Gak Usah Panik, Gak Selamanya Jelek

Nabiel Giebran El Rizani,ARSN - Senin, 30 Maret 2020 | 15:48 WIB

Ganti oli mesin (Nabiel Giebran El Rizani,ARSN - )

2. Busi dengan endapan karbon

Busi dengan endapan karbon akan memiliki endapan berwarna hitam yang kering dan halus.

Hal ini disebabkan oleh rasio antara bahan bakar dan udara yang terlalu rich, filter udara yang kotor, terlalu banyak berkendara dalam kecepatan rendah, atau mesin idling terlalu lama.

Solusinya adalah mengganti busi dengan yang temperaturnya lebih tinggi.

Baca Juga: Jangan Asal Tuduh Busi, Mesin Mobil Bekas Pincang Bisa Dari Sini

3. Busi dengan endapan oli

Busi dengan endapan oli akan terdapat endapan berminyak, hitam, dan basah pada elektroda dan bagian insulatornya.

Hal ini dapat disebabkan oleh oli yang bocor ke silinder akibat keausan piston dan katup yang longgar atau aus.