Panduan Setel Klep Mesin Mobil Bekas, Ini Waktu Yang Paling Pas

ARSN,Ryan Fasha - Rabu, 1 April 2020 | 14:16 WIB

Lakukan penyesuaian setelah klep di skir (ARSN,Ryan Fasha - )

"Namun, beberapa mobil Peugeot sudah menggunakan self adjusting valve," tambahnya.

Hal senada juga disampaikan oleh Didi Ahadi, Technical Service PT Toyota-Astra Motor yang menyebutkan bahwa untuk mobil Toyota tidak ada penyetelan klep berkala.

"Karena mekanisme mobil sekarang menggunakan shim yang memiliki ketebalan yang berbeda-beda," sebut Didi Ahadi.

ryan/gridoto.com
shim tappet klep

Baca Juga: Tips Beli Mobil Bekas, Ini Ciri-ciri Sokbreker Rusak dan Minta Ganti

"Shim klep ini tidak mudah rusak dan celah klep pastinya masih dalam toleransi yang dianjurkan pabrikan," sebutnya lagi.

Enggak perlu repot-repot setel klep setiap servis berkala sob.

Panduan Ganti Aki Mobil, Jenis Kering atau Basah Sah, Hindari Hal Ini

Otoseken.idKomponen penting untuk menghidupkan mobil yaitu accu atau aki.