Penyebab Sokbreker Mobil Bekas Rawan Rusak di Musim Hujan

ARSN,Radityo Herdianto - Kamis, 24 September 2020 | 11:31 WIB

Ilustrasi Sokbreker Mobil yang Direkondisi (ARSN,Radityo Herdianto - )

"Ayunan sokbreker selama mobil dipakai membuat kotoran lama-lama menumpuk di celah sil karet," terang Uban.

Baca Juga: Penyebab Umur Pakai Sokbreker Mobil Bisa Lebih Pendek Dari Seharusnya

Radityo Herdianto / GridOto.com
Karet Boot Sokbreker Mobil yang Sudah Getas

Semakin besar ukuran kotoran yang menumpuk semakin besar kemungkinan celah sil karet semakin longgar.

Kalau sampai longgar otomatis oli sokbreker bisa bocor yang membuat rebound sokbreker jadi lembek, amblas, atau terlalu mengayun.

"Campuran air dan kotoran juga bikin cepat karat di material logam dan karet boot cepat getas," tekan Uban.

 

Sokbreker Mobil Rembes Oli, Ciri-ciri Bagian Ini Mulai Aus

Ilustrasi sokbreker mobil

Otoseken.idSaat memakai mobil, peran sokbreker pasti sangat penting saat mengemudi.

Hal ini karena sokbreker akan mempengaruhi kenyamanan saat mengemudi.