Inilah Resiko Mengisi Air Washer Wiper Mobil Pakai Air Sabun, Simak

Dok Grid - Kamis, 11 Januari 2024 | 09:53 WIB

Ilustrasi washer wiper mobil (Dok Grid - )

"Jadi permukaan kaca cepat tumbuh jamur dari kotoran yang gampang menempel," terusnya.

Di sisi lain, kadar asam air sabun juga bisa merusak material karet slang jalur air washer.

Dwi Wahyu R./GridOto.com
Ilustrasi slang washer

Dimana kadar asam yang terkandung memiliki sifat korosif dan berdampak pada material karet.

"Elastisitas karet jadi berkurang, lama-lama mengeras dan mudah getas," sebut Suhendra.

"Malah jadi bocor, washer tidak bisa menyemprot air ke kaca kalau dibutuhkan," lanjutnya.

Baca Juga: Begini Cara Merawat Karet Wiper Mobil Agar Tetap Awet, Cuma Pakai Ini