17 Fakta Penting Kaca Film Mobil, Nomor 12 Sering Dilakukan Pemilik

ARSN,Radityo Herdianto - Kamis, 12 Agustus 2021 | 13:10 WIB

Ilustrasi. Pemasangan kaca film (ARSN,Radityo Herdianto - )

Otoseken.id - Banyak yang belum tahu nih, 17 fakta penting seputar aca film mobil.

 

Dalam rangka menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia 17 Agustus, kami menjabarkan fakta seputar kaca film mobil.

Merdeka dari mitos serta panas kabin yang masuk ke kabin mobil, berikut fakta kaca film yang perlu diketahui.

1. Kaca film yang baik sudah pasti memiliki daya tolak sinar ultraviolet sampai 100 persen

Baca Juga: Pasang Kaca Film Honda Freed Jangan Sembarangan, Bisa Fatal Akibatnya

2. Suhu panas yang masuk ke kabin bukan dari sinar ultraviolet matahari

3. Daya tolak suhu panas matahari yang masuk ke kabin mobil sepenuhnya dipengaruhi dari Infrared Rejection (IRR).

Istimewa
Kaca film anggota komunitas dicek untuk mengetahui kemampuannya menghalau sinar matahari

4. Kaca film dengan Ultraviolet Rejection (UVR) tinggi menahan radiasi ultraviolet yang terasa panas langsung di permukaan kulit

5. Base material logam kaca film tidak akan menggangu sinyal remote untuk kunci pintu mobil karena hanya terpengaruh dari gelombang elektromagnet

Baca Juga: Penyebab Lapisan Lem Kaca Film di Mobil Bekas Bisa Terangkat