Mitsubishi Colt T120 Deluxe tahun 1981 Kondisi Antik, Dijual Setara Innova Bekas

Abdul Aziz Masindo - Kamis, 3 Februari 2022 | 17:35 WIB

Mitsubishi Colt T120 Deluxe 1981 (Abdul Aziz Masindo - )

Baca Juga: Mitsubishi Colt T120, Pemilik Ngotot Pertahankan Orisinalitas Adi Putro

 

Begitupun kondisi interiornya, jok dan door trim sudah diretrim pakai semi kulit warna cokelat, serta atapnya pakai bahan bludru. Panel-panel di spidometer dan dasbor utuh.

Harga Mitsubishi Colt T120 Deluxe tahun 1981 ini dibanderol Rp 85 juta, yap harganya sudah setara Toyota Kijang Innova tipe G bekas tahun 2005 ya sob.

Anda Mobilindo
Interior Mitsubishi Colt T120 Deluxe 1981

Anda Mobilindo
Jok Mitsubishi Colt T120 Deluxe 1981

Selain versi penumpang, Anda Mobilindo juga punya stok Mitsubishi Colt T120 versi pikap.

"Selain yang penumpang, kita juga ada Colt tahun 1981 juga tapi versi pikap-nya, harganya Rp 65 juta pajak hidup siap jalan," ujar Aang.

Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Mitsubishi Colt T120 Piakp 1981

Kalau berminat bisa hubungi showroom Anda Mobilindo di nomor 0811-9516-578 / 0817-170-741.

Showroom Anda Mobilindo 

Jl. Damai Raya No.8, RT.5/RW.5, Petukangan Selatan, Kec. Pesanggrahan, Kota Jakarta Selatan.

Baca Juga: Nostalgia Suzuki ST20 Legend, Dijuluki Mobil Truntung Karena Hal Ini