Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Batas Aman Trabas Banjir Buat Motor Sport, Segini Patokannya

ARSN - Sabtu, 4 Januari 2020 | 09:05 WIB
Ilustrasi motor sport 250. Harga baru mendekati banderol moge seken
Rianto Prasetyo/Gridoto.com
Ilustrasi motor sport 250. Harga baru mendekati banderol moge seken

Otoseken.id - Sobat pengguna motor sport mau trabas banjir? Ada batasannya,

Dianggap lebih tangguh hadapi genangan air dibanding motor jenis bebek atau matic, risiko mogok juga dapat terjadi di motor sport kalau nekat menerjang banjir.

Buat kalian pengguna motor tipe sport, simak nih patokan aman yang bisa kalian perhatikan saat banjir menghadang.

"Patokan amannya ada di posisi filter udara, kalau sampai terendam air dan mesin hidup, risikonya bakal terjadi water hammer di ruang bakar," ujar Agus Dwi, kepala mekanik AHASS Wahana Ciputat, Tangerang Selatan.

Baca Juga: Mobil Matik Terabas Banjir, Apakah Oli Transmisi Harus Ganti?

Terjadinya water hammer tentu berbahaya karena dapat membuat mesin mogok akibat piston pecah atau setang piston bengkok.

Perkiraan posisi filter udara motor sport umumnya ada di bagian paha pengendara karena letaknya ada di tengah motor.

Piston rusak akibat water hammer
gridoto
Piston rusak akibat water hammer

"Selain itu, cara berkendara juga berpengaruh besar atas keberhasilan saat melalui jalanan yang terendam banjir," lengkapnya.

Cara berkendara agresif seperti buka tutup gas dan rem mendadak membuka peluang motor mogok dan membahayakan pengguna jalan lain.

Baca Juga: Awas! Bagian ini Paling Rentan Rusak Saat Mobil Terendam Banjir

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa