Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Mengingat Kembali Honda Civic Ferio, Performa Tak Diragukan, Mesin VTEC Pemacu Adrenalin

ARSN - Kamis, 20 Februari 2020 | 11:57 WIB
Honda Civic Ferio
Dok. OTOMOTIF
Honda Civic Ferio

Baca Juga: Honda Civic Nouva Hedon, Tenggak Mesin FD2 Type R, Power Buas Banget

Dengan konfigurasi 4 katup per silinder, putaran mesin menengah dan tinggi mengubah timing dan durasi yang meningkatkan torsi dan tenaga maksimal.

Sistem turbulensi tumble-flow intake ports pun lebih efisien.

Pada Civic Ferio, mesin VTEC 1.600 cc besutan Honda mampu menghasilkan tenaga 125 dk pada putaran mesin 6.300 rpm.

Mengimbangi kecanggihan mesin VTEC, Ferio menerapkan sistem keamanan pada rem cakram di keempat roda.

Mesin VTEC milik Honda Civic Ferio
Dok. OTOMOTIF
Mesin VTEC milik Honda Civic Ferio

Baca Juga: Honda Civic Type R Seken, Hatchback Racing, Tahun 2018 Dilego Segini

Desain dan model futuristik dari Civic Ferio menyiratkan kesan eksklusif, namun nilai sportivitasnya tak hilang.

Tak heran, bila Civic generasi ke-6 ini terpilih sebagai Japanese Car of The Year 95/96 dan masih kerap eksis di Tanah Air hingga saat ini.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa