Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Mengingat BMW Seri 5 E39 Gen 4, 528i Model Seri 5 yang Sukses

Abdul Aziz Masindo - Jumat, 3 Juli 2020 | 16:40 WIB
BMW seri 5 E39 528i
autoevolution.com
BMW seri 5 E39 528i

Otoseken.id - Sedan premium asal Jerman yakni BMW memiliki citra sedan mewah di Indonesia hingga kini.

Termasuk BMW Seri 5 yang telah hadir sejak 1979, model pertama yang beredar di Tanah Air adalah BMW 520 bermesin 2.000 cc 4 silinder dengan pasokan bahan bakar karburator.

Pada akhir 1996, BMW meluncurkan Seri 5 generasi keempat (E39) lewat tipe 523i dan 528i.

Nah Tipe 528i merupakan salah satu model Seri 5 yang termasuk sukses di indonesia.

BMW seri 5 E39 528i tahun 1997
Dok. Auto Bild Indonesia
BMW seri 5 E39 528i tahun 1997

Baca Juga: BMW M3 E30 Tahun 1988 Harganya Tembus Rp 1 Miliar Lebih, Apa Yang Bikin mahal?

Seperti model BMW lainnya, pengendalian hebat serta mesin bertenaga dan responsif menjadi poin terpenting BMW 528i.

Di balik kap mesin, BMW 528i menanamkam mesin 2.800 cc 6 silinder 24 valve double VANOS memiliki tenaga 197 dk pada 6.000 rpm.

Mesin ini dikawinkan dengan transmisi matik 5-percepatan Stepronic, yang juga dapat dioperasikan secara manual.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa