Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ingin Ganti Kaca Mobil? Pahami Inilah Arti Kode dan Standar Kaca Mobil

Dok Grid - Rabu, 8 November 2023 | 10:51 WIB
Standar Kaca mobil AGC Automotive di Honda CR-V
Radityo Herdianto/Gridoto
Standar Kaca mobil AGC Automotive di Honda CR-V

Nah selain SNI, ada juga beberapa standar dari Negara lain untuk kaca OEM merek AGC Automotive ini.

Selain logo SNI, ada juga terselip logo atau kode DOT 305 AS1 yang merupakan standar Amerika, untuk kaca lamisafe (laminated glass) pada kaca depan.

Sedangkan AS2 standar Amerika untuk kaca temperlite (tempered glass) pada kaca belakang dan samping.

DOT sendiri merupakan kepanjangan dari Department of Transportation yang merupakan standar keamanan Amerika.

Selanjutnya ada Logo JIS (Japan Industrial Standard) yang merupakan standar dari Jepang.

Terakhir Logo atau kode E6 merupakan Eurpoe Standard atau standar yang dimiliki Eropa,

Nah diluar merek AGC tadi , ada juga beberapa standar dari negara lain, contohnya logo atau kode CCC (China Compulsory product Certification) yang merupakan standar Tiongkok.

Kemudian logo atau kode ADR (Australia Design Rule) merupakan standar Australia, dan PNS (Philipines National Standard) yang merupakan standar Filipina.

Baca Juga: Kaca Mobil Berembun? Begini Cara Mengatasi Kaca Mobil yang Berembun

Editor : optimization

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa