Ford Everest juga dibekali dengan format penggerak 4x2 maupun 4x4.
Bicara mengenai harganya, dengan budget Rp 180 jutaan, sobat bisa meminang Ford Everest generasi kedua tahun 2007 - 2015.
SUV Toyota ini sudah hadir di Indonesia sejak tahun 2005, waktu itu Fortuner masih diimpor secara utuh alias CBU dari Thailand.
Baca Juga: Tips Simpel Mencopot Ban Serep Toyota Fortuner, Mudah Banget!
Mesinnya berkapasitas 2.700 cc berkode 2TR-FE dengan transmisi otomatis 4-percepatan.
Selain itu, tersedia juga mesin diesel 2.500 cc D4-D degan pilihan transmisi manual 5-percepatan dan otomatis 4-percepatan.
Di tahun 2007, Toyota Astra Motor (TAM) mulai merakit Fortuner secara lokal, bahkan sempat hadir juga varian TRD Sportivo.
Tahun 2012, mesin dieselnya berganti jadi commonrail turbodiesel berkode 2KD-FTV.
Baca Juga: How To Buy Toyota Fortuner Bensin, Perhatikan Rem, Kaki-kaki Hingga Ban
Editor | : | ARSN |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR