Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

3 Cara Mudah Menjaga Kebersihan Udara di Dalam Kabin Mobil

ARSN,Laili Rizqiani - Jumat, 24 Juli 2020 | 22:04 WIB
Ilustrasi kabin mobil
Rizky Apryandi
Ilustrasi kabin mobil

Otoseken.idMenjaga kebersihan udara di dalam mobil bisa membuat berkendara menjadi nyaman.

Bau tidak sedap dalam mobil jelas bisa mengganggu kenyamanan bahkan bisa menyebabkan pusing dan mual saat berada di dalam mobil.

Biasanya bau tak sedap ini bisa datang dari mana saja, salah satunya karena kita tidak menjaga kebersihan seperti menyisakan bungkus makanan di mobil dan jarang mengelap interior mobil.

Namun jangan khawatir, dilansir dari Otofemale.id, ada cara yang bisa dilakukan untuk mencegah bau tidak sedap di dalam mobil, apa saja?

Baca Juga: Ini Bahaya Udara Panas di Dalam Kabin Mobil, Sering Disepelekan

Memasang Air Purifier atau Penyegar Udara

Memasang air purifier dalam mobil
id.sharp/
Memasang air purifier dalam mobil

Air purifier adalah alat untuk menjernihkan udara dalam ruangan.

Saat ini alat tersebut hadir dalam berbagai tipe, termasuk tipe yang bisa digunakan dalam mobil agar udara dalam mobil tetap bersih, segar, dan bebas bau tak sedap.

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa