Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

rem motor

Cara Mengecek Kondisi Kampas Rem Tromol di Motor Bekas, Mudah Banget

ARSN,Isal - Kamis, 24 Desember 2020 | 12:39 WIB
Ilustrasi rem tromol
blogspot.com
Ilustrasi rem tromol

Otoseken.idDi motor bekas yang sudah menggunakan cakram lebih mudah dibandingkan dengan rem teromol.

 

Tinggal lihat kondisi kampas rem yang bergsekan dengan piringan atau cakram, bisa kelihatan kebalannya.

Nah, buat motor kalian yang rem belakangnya masih pakai teromol, kampasnya enggak bisa dilihat langsung.

Tapi ada satu cara untuk menentukan kampas rem belakang masih tebal atau sudah tipis.

Baca Juga: Cara Melihat Kondisi Kampas Rem Cakram di Motor Bekas, Mudah Banget

"Motor yang rem belakangnya masih teromol biasanya pabrikan menyediakan indikator keausan kampas rem," buka Zenal dari Rafi Matic, bengkel spesialis motor matic kepada GridOto.com pada Senin (21/12/2020).

"Indikator keausan kampas rem berada enggak jauh dari paha rem teromol," tambahnya saat ditemui di Jalan Pitara Raya No.11, Depok, Jawa Barat.

Indikator keausan kampas rem belakang
Isal/GridOto.com
Indikator keausan kampas rem belakang

Bagaimana cara melihat indikator keausan rem belakang yang masih teromol?

"Pada indikator keausan rem teromol itu terdapat dua buah garis atau tanda panah," jelas Zenal.

Baca Juga: Lampu Rem Motor Bekas Gak Mau Nyala? Ini Biangnya Selain Bohlam Putus

 

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa