Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Begini Cara Cek Mesin Toyota Land Cruiser VX Agar Gak Tertipu Saat Meminangnya

Nabiel Giebran El Rizani,ARSN - Senin, 1 Maret 2021 | 11:12 WIB
Toyota Land Cruiser VX Turbo 1996
Dok. Otoseken
Toyota Land Cruiser VX Turbo 1996

Tipe standar hanya ditawarkan dalam versi transmisi manual saja.

Interiornya sangat sederhana dan tidak banyak peranti penambah kenyamanan yang memanjakan penggunanya.

Pintu belakang membuka secara berlawanan menjadi ciri bagi SUV yang satu ini.

Selain itu bodi terlihat lebih ramping tanpa overfender.

Baca Juga: Daihatsu TAFT, Jip Off-road Legendaris Yang Masih Diburu Penggemar

Pelek besi heavy duty berdiameter 16 inci menjadi ciri lainnya.

Di Indonesia versi yang satu ini tergolong langka ditemui di jalanan lantaran sebagian besar menjadi kendaraan operasional di areal pertambangan dan perkebunan.

Bagi Indonesia kiprah model ini berakhir pada tahun 1997, tapi pasar internasional baru rampung setahun kemudian.

Toyota Land Cruiser VX

Mulai diperkenalkan pada tahun 1995, bersamaan dengan diperkenalkannya tipe standar.

Editor : ARSN
Sumber : Jip.co.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa