Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Ini Bahaya Mencopot Thermostat di Mobil Bekas, Banyak Ruginya

ARSN - Kamis, 13 Mei 2021 | 11:05 WIB
Bolehkah thermostat dicopot?
Tah Kim Motor
Bolehkah thermostat dicopot?

Salah satu penyebab kerusakannya adalah cairan pendingin atau air radiator itu sendiri.

"Penggunaan cairan pendingin yang enggak sesuai spesifikasi akan membuat thermostat menjadi cepat rusak," ucap Samsudin, Technical Advisor National PT Astra International - Peugeot.

"Sering kali pemilik mobil menggunakan air biasa untuk menambahkan atau mengganti air radiator, ini yang membuat cepat rusak," tambahnya.

Kandungan mineral pada air bisa yang digunakan pada sistem pendingin akan membuat kerak yang lama kelamaan menumpuk di thermostat.

Baca Juga: Ini Efek Melepas Thermostat di Mesin Mobil Bekas, Bikin Adem?

Kerak ini yang akan mengganggu kinerja thermostat sehingga cepat atau lambat akan rusak.

"Menempelnya kerak di katup thermostat membuat aliran cairan pendingin menjadi mampat," sebutnya lagi.

Ilustrasi air radiator
Ilustrasi air radiator

Maka dari itu, untuk mencegah thermostat rusak dalam waktu singkat dan mengganggu kinerja mesin, ada baiknya gunakan cairan pendingin yang sudah direkomendasikan pabrikan.

Kalau thermostat rusak, langsung lakukan pengantian dengan yang baru ya sob.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa