Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Mesin Tidak Ngebul Tapi Oli Mesin Honda BeAT Habis? Ini Penyebabnya

Dok Grid - Jumat, 30 Agustus 2024 | 11:45 WIB
Ilustrasi servis Honda BeAT
GridOto.com
Ilustrasi servis Honda BeAT

Baca Juga: Honda BeAT Karburator Sulit Distarter? Waspada, Komponen Ini Rusak

Selain itu masalah lain ada di karet paking head yang mulai rusak atau getas.

"Misal oli sering berkurang jauh coba bongkar cover bodi terutama dekat dek kaki, nanti terlihat apakah ada rembesan oli yang berasal dari kerusakan karet paking head atau tidak," ungkapnya.

Karet paking head dan karet baut head perlu diganti supaya tidak rembes oli
Istimewa
Karet paking head dan karet baut head perlu diganti supaya tidak rembes oli

"Umumnya penyebab oli mesin banyak berkurang tanpa mengeluarkan asap hanya di dua area itu saja. Kalau sudah pernah terjadi gejala oli yang tinggal sedikit jangan terlalu lama dibiarkan karena bisa merusak mesin," tutup Batak.

Jadi jika kalian baru membeli motor bekas dan mengalami gejala oli mesin banyak berkurang namun knalpot tidak ngebul, coba cek dua bagian tadi.

Baca Juga: Begini Tips Beli Honda BeAT Bekas, Cek Komponen yang Rawan Rusak Ini

Editor : optimization
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa