Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

busi mobil

Awas, Ini Bahaya Laten Menggunakan Busi Palsu di Mobil Kesayangan

ARSN,Ryan Fasha - Selasa, 21 September 2021 | 07:00 WIB
Ciri busi palsu iridium merek NGk
Harun/GridOto.com
Ciri busi palsu iridium merek NGk

Otoseken.id - Pemilik mobil wajib waspada nih saat menggunakan busi palsu di mobil kesayangannya.

 

Busi merupakan salah satu komponen penting mesin mobil dan rutin diganti.

Biasanya busi berbahan nikel diganti per 40.000 km sedang iridium per 100.000 km.

Celakanya ada pihak yang memanfaatkan kebutuhan ini dengan menjual busi palsu.

Baca Juga: Awas, Utak-atik Gap Busi Mobil Efeknya Malah Bikin Buntung Bukan Untung

Busi palsu ini umumnya adalah hasil rekondisi dari busi bekas atau busi yang tidak lolos dari quality control.

Ternyata, ada bahaya yang mengintai jika mesin mobil Anda menggunakan busi palsu.

Busi asli dan busi palsu yang dibelah, masih susah buat dibedakan. Busi asli di kiri, yang palsu di kanan.
Australia’s Federal Chamber of Automotive Industries
Busi asli dan busi palsu yang dibelah, masih susah buat dibedakan. Busi asli di kiri, yang palsu di kanan.

"Busi palsu ini bikin proses pembakaran mesin menjadi tidak optimal," buka Diko Oktaviano, Technical Support Product Knowledge PT NGK Busi Indonesia.

"Elektroda inti pada busi palsu juga bisa meleleh karena tidak sesuai standar," tambahnya.

Baca Juga: Ini 3 Kesalahan Yang Jarang Diketahui Saat Mengganti Busi Mobil

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa