Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Mobil Transmisi CVT Sering Dihantui Masalah, Hallo Toyota Avanza dan Xpander Baru

ARSN,Andhika Arthawijaya - Kamis, 11 November 2021 | 16:05 WIB
Ilustrasi perbaikan transmisi CVT otomatis di bengkel Rizki Auto
Youtube Otoseken
Ilustrasi perbaikan transmisi CVT otomatis di bengkel Rizki Auto

Adapun Grand Livina CVT, keluhan yang umum dijumpai enggak mau digas, atau saat digas terasa tenaga kosong.

“Rpm cuma naik 1.500-2.000 jadi mobil jalannya pelan, itu kerusakan biasa CVT-nya sudah rusak, solenoid rusak, jadi ngempos,” cuapnya.

Lagi-lagi konsekuensi pahit harus diterima pemilik mobil, kudu ganti satu unit transmisi.

“Untuk Grand Livina dan Juke lumayan, bisa sampai 18 juta,” terang Ucup.

Editor : ARSN
Sumber : Otomotifnet.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa