Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Enggak Nyangka, Stiker ini Bisa Bikin Air Ogah Nempel di Visor Helm, Murah Lagi

ARSN,Mohammad Nurul Hidayah - Senin, 15 November 2021 | 10:05 WIB
Tempelkan hati-hati ke visor helm
Uje
Tempelkan hati-hati ke visor helm

Otoseken.id - Enggak nyangka, ada stiker murah yang bisa bikin air ogah nempel di visor helm.

 

Hal ini penting buat kalian yang sering berkendara di musim hujan yang mulai datang seperti sekarang.

Air yang menempel di visor tentu bakal mengganggu penglihatan yang bisa memunculkan bahaya.

Maka dari itu, buat kalian yang sering merasa terganggu dengan air hujan yang menempel di visor dan mengganggu penglihatan bisa coba trik ini.

Baca Juga: Peremajaan Bodi Motor Bekas, Segini Biaya Cat Ulang di Bengkel Resmi Yamaha

Ilustrasi kaca helm basah yang bisa mengganggu pandangan berkendara
Itsafineline.com
Ilustrasi kaca helm basah yang bisa mengganggu pandangan berkendara

Cara ini sendiri sudah pernah dipraktekan langsung dalam video yang pernah dibuat tim Gridoto.

Caranya dengan menempelkan stiker hydrophobic yang mulai banyak dijual di pasaran.

Umumnya, stiker ini banyak dijual untuk ditempel di kaca jendela atau spion mobil.

Nah buat kalian para pengguna motor, stiker ini ternyata bisa ditempelkan juga di bagian visor helm.

Baca Juga: Siap-siap Berlaku Hari Ini, Polisi Gelar Operasi Zebra di Ruas Jalan Ini

Editor : ARSN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa