Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bisa Putus, Ini Tanda Sabuk Baja Transmisi Mobil Matik CVT Mulai Rusak

Dok Grid - Jumat, 26 Januari 2024 | 11:51 WIB
transmisi matik CVT Honda Mobilio
transmisi matik CVT Honda Mobilio

Karena sabuk baja tidak bekerja dengan baik maka lari mobil tidak mulus seperti sebelumnya.

Selain lari mobil yang tersendat, biasanya terdengar bunyi kasar di sekitar area transmisi.

"Bunyi kasar yang terdengar ini dikarenakan plat tipis penahan sabuk baja sudah putus," jelas Ucup yang bermarkas di Jl. Pulogebang, Jakarta Timur.

"Semakin banyak plat sabuk baja ini putus maka semakin berisik transmisi matik," jelasnya.

Jika dibiarkan bukan tidak mungkin sabuk baja akan putus saat mobil berjalan.

Baca Juga: Ini Alasan Mobil Matik Harus Ganti Oli Transmisi Setelah Jalan Jauh

Posted : Jumat, 26 Januari 2024 | 11:51 WIB| Last updated : Jumat, 26 Januari 2024 | 11:51 WIB

Editor : optimization
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa