Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Perjalanan Daihatsu Taft di Indonesia, Mulai dari Taft Kancil, Kebo, GT sampai Rocky

Abdul Aziz Masindo - Rabu, 29 Juni 2022 | 18:49 WIB
Test Drive Daihatsu TAFT 4X4 1991
Dok. Tabloid OTOMOTIF
Test Drive Daihatsu TAFT 4X4 1991

Otoseken.id - Tough Almighty Four-wheel Touring Vehicle alias Taft merupakan Jip 4x4 besutan Daihatsu yang pernah berjaya di masanya.

Dari awal kemunculannya, Daihatsu Taft memiliki bodi yang boxy dengan penggerak 4 roda (4WD). Walau secara tampilan mirip-mirip dengan Daihatsu Feroza yang masih penggerak 2 roda.

Menurut David Kamil, owner showroom spesialis Jip 4x4 Perfroma Auto mengatakan, saat ini Daihatsu Taft lagi naik daun lagi.

"Daihatsu Taft sekarang lagi naik daun lagi, padahal dulu harga Taft murah, tapi mobil 4x4 seperti Jeep Wrangler, Land Cruiser, G-Class harganya sudah semakin meroket, sehingga penggemar 4x4 mulai merilik Taft ini," katanya.

"Karena Taft harganya murah, spare part banyak, perawatan murah, bisa dipakai off-road dan off road berat dengan modifikasi tertentu, perawatan Taft mudah karena kelistrikan atau electrical-nya enggak seribet kayak mobil Ford Ranger," lanjutnya.

performa Auto, showroom spesialis Daihatsu Taft dan Hardtop
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
performa Auto, showroom spesialis Daihatsu Taft dan Hardtop

"Nah di situ mulai pada ngelirik Daihatsu Taft, padahal dulu Taft ini sebagai mobil proyek, disebut Jip Pekerja," tambah David.

Beikut sejarah dan perjalanan Daihatsu Taft di Indonesia:

Daihatsu Taft F10 (Taft Kancil)

Modifikasi  Daihatsu Taft F10 1977 Berawal Dari Spion
Jip
Modifikasi Daihatsu Taft F10 1977 Berawal Dari Spion

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa