Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Panduan Mengganti Wiper Mobil Honda Brio, Gak Perlu ke Bengkel

Dok Grid - Kamis, 17 Oktober 2024 | 16:13 WIB
Honda Brio Satya E CVT 2018
Dok.OTOMOTIF
Honda Brio Satya E CVT 2018

Baca Juga: Tips Mengecek Wiper Mobil, Jangan Sampai Celaka Saat Musim Hujan 

Setelah frame terlepas, tarik ujung karet wiper untuk melepaskan karet wiper dari frame-nya.

Lepas batang penahan yang terpasang pada kedua sisi karet wiper lama, dan pasangkan pada karet yang baru.

Memasang batang penahan pada karet wiper
Buku pedoman Honda Brio
Memasang batang penahan pada karet wiper

Selipkan karet wiper baru pada frame-nya, dan kemudian pasangkan frame kembali di lengan wiper.

Terakhir, periksa kembali apakah semua sudah terpasang dengan baik dan turunkan lengan wiper.

Bagaimana gampang kan?

Baca Juga: Inilah Resiko Mengisi Air Washer Wiper Mobil Pakai Air Sabun, Simak

Posted : Kamis, 17 Oktober 2024 | 16:13 WIB| Last updated : Kamis, 17 Oktober 2024 | 16:13 WIB

Editor : optimization
Sumber : Otoseken.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa