Sehingga kampas ganda enggak langsung mengigit atau kehilangan traksi ketika motor matik mau jalan dan memunculkan getar atau gredek.
"Selain itu, kondisi kampas ganda yang sudah mau habis juga bisa menimbulkan gredek," tuturnya.
Soalnya, kampas ganda yang sudah habis tapaknya akan cenderung licin dan sulit mendapatkan traksi.
Efeknya motor matik gredek atau getar saat mau jalan atau akselerasi.
Nah itu tadi ciri dan penyebab munculnya getar atau gredek pada CVT motor matik.
Editor | : | ARSN |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR