Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Waktu Yang Tepat Aki Mobil Bekas Perlu Dicas Ulang, Ini Kata Ahli

ARSN - Selasa, 3 Januari 2023 | 11:35 WIB
Strum aki mobil
Rudy Hansend
Strum aki mobil

Otoseken.id - Simak gengs, ini dia waktu yang tepat aki mobil bekas perlu dicas ulang menurut ahlinya.

Aki mobil bekas menjadi sumber arus listrik bagi banyak komponen di mobil.

Oleh karena itu, kondisi aki mobil bekas harus selalu dalam keadaan baik.

Akan tetapi pada waktu tertentu kemampuan aki mobil bekas akan berkurang.

Aki mobil juga butuh dicas ulang agar arus listrik tetap tersedia.

Ampere aki mobil harus sesuai dengan rekomendasi pabrikan
Ampere aki mobil harus sesuai dengan rekomendasi pabrikan

"Cas aki bisa dilakukan saat starter mobil sudah terganggu," buka Afon dari bengkel Karunia Jaya Abadi Motor (KJA) spesialis mobil BMW.

"Starter mobil memakan banyak arus listrik, dari sini akan terlihat aki yang butuh cas," bebernya.

Arus listrik yang lemah akan sulit memutarkan dinamo starter.

Baca Juga: Simak Gengs, Bahaya Isi Air Aki Mobil Bekas Kebanyakan atau Kepenuhan

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa