Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Inilah Perbandingan Honda Brio CVT dan Honda Brio AT Konvensional

Dok Grid - Jumat, 12 Januari 2024 | 17:51 WIB
Honda Brio 1.2 CVT bekas
Abdul Aziz M/Otoseken.id
Honda Brio 1.2 CVT bekas

Baca Juga: Beli Brio Satya Baru? Mending Honda Brio RS Seken, Ini Kelebihannya 

Kelebihan dan kelemahan transmisi matik konvensional

Kita bahas dulu cara kerja transmisi matik konvensional, transmisi matik konvensional perpindahan rasio gigi menggunakan gir set yang disusun membentuk planetary gear set.

"Kalau yang AT basisnya gir atau gigi, gigi itu disusun sedemikian rupa yang terdiri dari gigi matahari, gigi cincin, dan sebagainya, mereka disusun menjadi planetary gear set," Kata Hermas teknisi senior sekaligus pemilik Worner Matic.

"Planetary gear set ini lah yang menjadi dasar perpindahan rasio di gigi AT Konvensional," lanjut Hermas beberapa waktu lalu.

Ilustrasi planetary gear pada transmisi matik konvensional
newspress.co.uk
Ilustrasi planetary gear pada transmisi matik konvensional

Kelebihan transmisi AT konvensional, yaitu akselerasi yang lebih responsif jika dibandingkan dengan CVT, ini karena  perpindahan rasio gigi AT konvensional secara bertingkat menggunakan gir set yang disusun membentuk planetary gear set.

Kelebihan selanjutnya biaya perbaikan tidak semahal CVT, dan untuk dibawa ke tanjakan tentu matik konvensional lebih enak jika dibandingkan CVT.

Sementara kekurangannya, transmisi AT konvensional masih terasa perpindahan giginya tidak sehalus CVT dan tidak mempunyai engine brake sehingga umur dari kampas rem lebih pendek.

Kelebihan dan kekurangan transmisi matik CVT

Editor : optimization

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa