Agar Naik Motor Honda PCX Nggak Jinjit Lagi, Begini Triknya Sob

Arseen - Jumat, 12 Juli 2019 | 14:50 WIB

Honda PCX 150 (Arseen - )

Nurul
Sok belakang Yamaha NMAX lebih pendek 1 cm

Jika merasa masih kurang pendek, sebenarnya sok belakang bawaan Yamaha Aerox bisa juga jadi pilihan.

Sok belakang Aerox punya tinggi 304 mm, jadi lebih pendek sekitar 4 cm dari sok standar PCX.

Sayangnya, jika beli sok belakang NMAX atau Aerox di bengkel resmi terkadang tidak ready stock karena ini tidak termasuk part fast moving.

Baca Juga: Upgrade Lampu Motor Honda PCX Lokal, Malam Hari Bagai Siang Hari Cuy!

Mengakalinya, kalian bisa beli di situs jual-beli online.

Asyiknya lagi, di situ juga banyak yang menjual dalam kondisi second mulus dengan harga yang sangat miring.

Umumnya dibanderol Rp 250 - 600 ribuan sepasang.