Motor Injeksi Seken Loyo, Tarikan Berat? Ini Masalah dan Solusinya

ARSN,Isal - Jumat, 27 Maret 2020 | 11:00 WIB

Injector pada motor injeksi (ARSN,Isal - )

Saat ini memang ada berbagai cara untuk membersihkan injector.

Salah satu yang paling mudah adalah infus injector yang saat ini sudah banyak bengkel resmi yang menawarkan.

Motor Injeksi Tiba-tiba Boros, Tarikan Brebet, Cek Sensor Bagian Ini

ilustrasi sensor oksigen (O2)

Otoseken.idDi motor bekas dengan sistem injeksi, sensor Oksigen atau O2 sensor fungsinya membaca kepadatan udara.

O2 Sensor membaca udara dari hasil pembakaran di ruang bakar.

Pembacaan kepadatan udara oleh O2 sensor kemudian dikirimkan ke ECU.

Pembacaan itu menjadi pertimbangan ECU untuk mengatur volume bahan bakar yang disemprotkan injector.

Baca Juga: Penyebab Motor Injeksi Enggak Mau Langsam, Simak Cara Mengatasinya

Nah, apa jadinya kalau O2 sensor atau Oksigen sensor rusak ?

O2 sensor atau sensor Oksigen yang rusak biasanya berwarna merah bata.

Isal/GridOto.com
O2 sensor atau sensor okisgen pada motor injeksi

"Pada sensor Oksigen itu terdapat tahanan, kalau selalu terkena panas mesin terus menerus akan rusak," buka Diko Octaviano Technical Support PT NGK Busi Indonesia kepada GridOto.com (10/19).